DECEMBER 9, 2022
Berita

PEMBENTUKAN KEPENGURUSAN KELOMPOK TANI SALUYU

post-img

Pada hari Selasa tanggal 21 Nopember 2017 d adakan acara pembentukan kepengurusan kelompok tani saluyu di rt 01 rw 05 lingkungan Limusnunggal Kelurahan Maleber.

Tujuan d bentuk kelompok tani di antaranya :

  1. sebagai tempat belajar bagi petani yaitu para petani bisa berinteraksi, komunikasi dan saling tukar informasi dan pengalaman yang sangat berharga kata lain sebagai wahana tempat belajar bersama bagi para petani.
  2. Tempat musyawarah dan gotong royong.
  3. Sebagai tempat bekerjasama.
  4. Sebagai wahana sarana untuk mewujudkan cita-cita dan tujuan bersama anggota kelompok.

author-img_1

Kelurahan Maleber

Penulis

Sinergi Membangun Kemandirian Ekonomi, Sejahtera untuk Semua.

About Us

The argument in favor of using filler text goes something like this: If you use arey real content in the Consulting Process anytime you reachtent.

Cart